4 Cara Membuat Patung dari Tanah Liat yang Lengkap dengan Tekniknya

13 April 2023 14:15 WIB
Ilustrasi cara membuat patung dari tanah liat
Ilustrasi cara membuat patung dari tanah liat ( )

4. Pengeringan dan Pembakaran Tanah Liat

Cara membuat patung dari tanah liat terakhir adalah melakukan pengeringan selama 2-3 hari atau sesuai dengan kondisi cuaca.

Pastikan kamu menjemur patung di tempat yang kering. Jika sudah mengering, lanjutkan prosesnya dengan membakar karya seni tersebut agar lebih awet.

Apabila tekstur patung sudah cukup kering, maka bakar menggunakan suhu rendah saja agar patung tidak rusak atau pecah setelahnya.

Teknik Membuat Patung dari Tanah Liat

Dalam membuat patung, kamu bisa menggunakan dua teknik yang menjadi dasar dalam proses pembuatan karya seni tersebut, yaitu:

1. Teknik Butsir

Teknik ini merupakan cara membuat patung dari bahan lunak dengan mengurangi atau menambah tanah liat untuk menghasilkan karya seni yang bagus.

Untuk bisa menggunakan teknik ini, kamu wajib memiliki sundip dan butsir yang dipakai untuk mengambil, menambah, dan memperhalus bahan menjadi patung.

2. Teknik Cetakan

Dibandingkan dengan teknik butsir, teknik cetakan lebih mudah untuk dilakukan karena kamu hanya tinggal memasukkan bahan ke cetakan yang sudah tersedia.

Terdapat tiga teknik cetakan yang bisa kamu gunakan untuk membuat patung, yaitu:

  • Cetak datar, teknik ini dipakai untuk membuat patung dengan permukaan datar
  • Cetak tinggi, teknik ini dipakai untuk menghasilkan patung dengan permukaan timbul
  • Cetak dalam, teknik ini digunakan untuk menghasilkan patung dengan permukan dalam dan timbul

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm