Kumpulan Rumus Perkalian Excel yang Harus Kamu Pelajari dan Pahami

13 April 2023 16:10 WIB
Rumus perkalian Excel
Rumus perkalian Excel ( Kompas.com)

Untuk mengalikan semua angka ini, rumus yang digunakan adalah:

=D1*Sheet2!C1*Sheet1!D2*Sheet2!C2

Rumus perkalian Excel

setelah menekan enter, hasil yang didapatkan adalah 288.

  1. Rumus perkalian Excel otomatis

Kamu juga bisa melakukan rumus perkalian Excel lain yaitu dengan mengetik “=” lalu klik cell yang ingin dikalikan (D1), kemudian ketik “*”, lalu klik lagi di cell D2, ketik “*” dan klik cell D3. Terakhir tekan enter.

Rumus perkalian Excel

Kamu bisa menggunakan rumus ini untuk menghitung banyak angka dalam banyak cell sekaligus. Caranya adalah dengan menulis dulu satu rumus dengan nama cell di cell tempat hasilnya akan disimpan. Setelah itu arahkan kursor ke pojok kanan bawah cell sampai kursor nya berbentuk +, lalu tarik ke bawah sampai cell yang terakhir.

Rumus perkalian Excel

Setelah kamu mendapatkan hasil perkalian di cell C1 (=A1*B1), kamu bisa mengisi cell C2, C3, C4, dan C5 secara otomatis dengan cara di atas. Maka hasil yang akan didapatkan adalah sebagai berikut:

Rumus perkalian Excel

Baca Juga: Rumus COUNTIF Excel Lengkap dengan Contoh dan Cara Menggunakannya

Rumus perkalian Excel dengan PRODUCT

Selanjutnya, kamu bisa menggunakan fungsi khusus “PRODUCT” untuk menghitung perkalian di Microsoft Excel.

Caranya gampang, kok. Cukup klik pada cell tempat hasilnya disimpan nanti, lalu ketikan “=PRODUCT” dan klik cell yang ingin kamu hitung lalu ketikan koma “,” atau titik koma “;” (tergantung bahasa yang kamu gunakan). Setelah itu klik lagi yang ingin kamu hitung, kemudian tekan enter.

Rumus perkalian Excel

Jadi rumus yang didapatkan dari cara ini adalah: =PRODUCT(A1;B1). Setelah itu, kamu tinggal drag ke bawah seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya untuk mengisi cell C2 hingga C5.

Itu dia beberapa kumpulan rumus perkalian Excel dasar yang bisa kamu pelajari dan dipahami.

Semoga bermanfaat!

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm