Sonora.ID - Masing-masing makhluk hidup membutuhkan makhluk hidup lainnya dalam bertahan hidup. Hal ini bukan hanya berlaku bagi manusia yang membutuhkan manusia lain dan makhluk hidup lain, tetapi juga bagi tumbuhan dan hewan.
Hubungan atau ketergantungan antara satu makhluk hidup dengan makhluk hidup lain tersebutlah yang dikenal dengan istilah simbiosis.
Dikutip dari laman resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), simbiosis adalah hubungan ketergantungan antara dua makhluk hidup atau lebih yang hidup bersama.
Sedangkan National Geographic menyebutkan, simbiosis adalah istilah yang menggambarkan hubungan atau interaksi apa pun antara dua organisme berbeda.
Hubungan atau simbiosis tersebut memiliki beberapa jenis yaitu Simbiosis Mutualisme, Simbiosis Parasitisme, Simbiosis Komensalisme, dan Simbiosis Amensalisme.
Artikel ini secara khusus membahas mengenali hubungan Amensalisme.
Simbiosis Amensalisme
Dikutip dari Kompas.com, simbiosis amensalisme adalah simbiosis yang menunjukkan hubungan merugikan, sementara organisme lain netral atau tidak untung maupun rugi.
Bisa dikatakan, hubungan yang satu ini adalah kebalikan dari simbiosis komensalisme.
Baca Juga: 8 Contoh Simbiosis Parasitisme, di Sekitar Kita yang Mudah Dipahami
Simbiosis amensalisme berarti hubungan antara dua makhluk hidup, yang merugikan satu pihak, sementara pihak lainnya tidak terpengaruh.
Contoh simbiosis amensalisme adalah:
Berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
Baca Juga: Macam-macam Simbiosis dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari