Cenderung mempunyai posisi yang berubah-ubah dan tidak tetap.
Kalimat pronominal mengikuti siapa yang menjadi pembicara, siapa yang menjadi pembaca dan siapa yang menjadi perbincangan.
Posisi fungsi dari subjek, objek pada sebuah kalimat bisa dimasukan Pronomina bahkan terkadang juga bisa terletak pada predikat.
Pronomina tidak mengacu hanya pada satu konteks saja, melainkan dengan menyesuaikan konteks kalimat yang lainnya.
Sebab, acuannya itu dapat berubah-ubah serta berpindah-pindah dengan menyesuaikan konteks dari sebuah kalimat.
Jenis-Jenis kalimat pronomina
Selain memiliki ciri khususnya, kalimat pronomina juga mempunyai beberapa macam jenis yang dapat dibedakan melalui bentuk dan penggunaannya.
Berikut ini adalah jenis-jenis kalimat pronomina.
1. Pronomina posesiva (kata ganti kepemilikan)
Pronomina posesiva atau kata ganti yang digunakan untuk menyatakan kepunyaan/milik/kepemilikan, seperti: ku, mu, nya, mereka.