Sonora.ID - Mari kita mengenal suku-suku di pulau Kalimantan, salah satunya ada Suku Dayak yang paling terkenal.
Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki banyak ragam budaya, bahasa, suku dan lainnya.
Dari Sabang sampai Merauke, ada banyak suku yang tersebar.
Nah, kali ini kita akan membahas tentang suku-suku yang ada di Pulau Kalimatan.
Sebagaimana diketahui bahwa Pulau Kalimantan adalah pulau paling terbesar di Indonesia.
Tak aneh kalau di pulau ini terdapat beberapa suku yang terkenal sampai saat ini.
Salah satu suku yang paling dikenal masyarakat Indonesia adalah Suku Dayak.
Yuk kita mengenal bersama beberapa suku yang ada di Pulau Kalimantan, ada suku apa saja?
Baca Juga: Mengenal Suku Suku di Pulau Sumatera
1. Suku Dayak