Terdapat empat tiipe-tipe tindakansosial yang dilakukan oleh manusia dalam kehidupan sehari-hari, yakni:
Tindakan Rasional Instrumental, yang bersifat rasional dan muncul berdasarkan tujuan akhir yang ingin dicapai
Tindakan Beorientasi Nilai, muncul akibat adanya pertimbagan-timbangan nilai yang berlaku di masyarakat dan membuatnya sesuai dengan anggapan baik dari masyarakat luas
Tindakan Afektif, dilakukan oleh manusian berdasarkan dorongan perasaan atau emosi dan membuatnya sulit diterima akal, kurang logis, atau irrasional
Tindakan Tradisional, respon ini muncul karena kebiasaan atau tindakan yang berdasarkan akibat kebiasaan yang sudah mendarah daging
Agar lebih memahami respon dari manusia ini, kamu bisa menyimak beberapa conttoh dari tindakan sosial berikut ini.