Sonora.ID - Mari simak pembahasan tentang faktor pendukung dan penghambat integrasi nasional yang terjadi di Indonesia.
Integrasi nasional dapat diartikan sebagai penyatuan atau pembauran dari satu bangsa untuk mencapai kesatuan yang utuh.
Setiap negara yang ada di dunia ingin memiliki kesatuan yang utuh dalam kehidupan bermasyarakat, termasuk Indonesia.
Namun, Indonesia harus menghadapi berbagai faktor pendukung dan penghambat terlebih dahulu untuk bisa mencapai integrasi nasional dalam kehidupan masyarakatnya.
Penting bagi kamu untuk mengetahui 8 faktor pendukung dan penghambat integrasi nasional berikut ini.
Faktor Pendukung Integrasi Nasional
Dalam mencapai integrasi nasional untuk menciptakan Indonesia yang satu dan utuh, masyarakat akan dimudahkan dengan hadirnya faktor pendukung, seperti:
1. Memiliki Ideologi Nasional
Baca Juga: Konsep Dasar Sosiologi Menurut Ahli untuk Menganalisis Fenomena Sosial
Bangsa Indonesia memiliki ideologi nasional yang hingga kini menjadi acuan dalam kehidupan masyarakat, yaitu Pancasila.