7. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.
Fungsi hidung dalam proses pernapasan terdapat pada pernyataan nomor ….
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 1, 2 dan4
Jawaban B
8. Berikut ini merupakan aktivitas yang menyebabkan terjadinya inspirasi adalah ….
A. Relaksasinya otot-otot antartulang rusuk dan relaksasinya diafragma
B. Relaksasinya otot-otot antartulang rusuk dan berkontraksinya diafragma
C. Berkontraksinya otot-otot antartulang rusuk dan relaksasinya diafragma
D. Berkontraksinya otot-otot antartulang rusuk dan berkontraksinya diafragma
Jawaban D
9. Berikut ini faktor-faktor yang mempengaruhi frekuensi pernapasan adalah ….
A. Aktivitas tubuh, umur dan jenis kelamin
B. Suhu lingkungan, aktivitas tubuh dan jenis kelamin
C. Jenis kelamin, suhu lingkungan dan umur
D. Umur, aktivitas tubuh dan suhu lingkungan
Jawaban B
10. Arjuna mencari gaya tarik yang paling besar pada magnet, maka Arjuna akan menemukan bagian …. magnet sebagai jawabannya.
A. atas
B. tengah
C. kutub
D. dalam
Jawaban C
Baca Juga: Limas Segi Empat: Sifat, Rumus dan Contoh Soalnya Mudah Dimengerti
11. Berbagai jenis hewan memiliki partikel magnetic. Beberapa hewan tersebut memanfaatkan hal tersebut untuk membuat suatu alat alami bernama ‘peta navigasi’ dengan cara memanfaatkan pula medan magnet pada bumi. Hewan yang dimaksud adalah …
A. burung
B. beruang kutub
C. ikan salmon
D. penyu kerdil
Jawaban A
12. Rayyan mengatakan bahwa ia tidak mengerti cara menemukan ‘sudut deklinasi’, apa sebetulnya pengertian dari sudut yang dimaksud tersebut …
A. suatu sudut yang dihasilkan dari bentuk jarum kompas yang bertemu dengan kutub utara selatan bumi
B. sudut yang dibentuk kompas dengan benda horizontal
C. sudut yang alamiah dari kemiringan bumi
D. sudut antara dua jarum kompas
Jawaban A
13. Tekanan dalam zat cair yang disebabkan oleh zat cair itu sendiri disebut .....
A. Tekanan archimedes
B. Tekanan hidrostatik
C. Bunyi Hukum Pascal
D. Bunyi Hukum Boyle
Jawaban B