Sementara pada saat yang sama, mereka tak mau belajar, memperbaiki niat, dan mengasah mental agar menjadi seorang pebisnis yang andal.
Maka, wajar bila banyak orang meyakini bahwa para pemilik shio tersebut ada baiknya tak terjun ke dunia bisnis sekalian.
Meski begitu, perlu diingat betul bahwa terawangan semacam ini hanyalah pendapat tak berdasar yang tak layak dipercayai.
Alih-alih menjadikannya sarana menilai karakter atau nasib orang, kita justru harus menjadikannya sebagai bahan renungan bahwa jangan-jangan, kita memiliki berbagai sifat buruk sebagaimana yang dimaksud dalam terawangan ini.
Sebab, sebagai orang beriman, kita harus yakin bahwa hanya kekuasaanNya-lah yang menentukan segalanya, dan bukan yang lain, apalagi shio!
Maka, sebatas untuk tahu lebih jauh, simak penjelasan berikut ini.
Shio Tikus
Shio Tikus cenderung licik dan manipulatif. Mereka memiliki sifat yang tidak dapat dipercaya dan sering kali memanfaatkan orang lain demi keuntungan pribadi mereka sendiri.
Baca Juga: 3 Shio yang Ditakdirkan Berlimpah Harta dan Rezeki Seumur Hidup
Dalam bisnis, kepercayaan dan reputasi sangat penting.