Sonora.ID - Mari simak pembahasan tentang resep Mi Goreng Seblak yang lagi viral di TikTok saat ini.
Akhir-akhir ini, seblak menjadi camilan yang sangat viral di kalangan masyarakat Indonesia berkat video Rafael Tan, anggota SMASH, yang memasak seblak cobek.
Variasi seblak cobek ini pun semakin bervariasi, seperti hadirnya Mi Goreng Seblak yang turut viral melalui TikTok di akun milik sang anggota boy band tersebut.
Kamu bisa mencoba langsung untuk membuatnya dengan menyimak resep Mi Goreng Seblak yang lagi viral di TikTok berikut ini.
Bahan-bahan Mi Goreng Seblak
Baca Juga: Resep Ramuan Herbal Alami dari Akar Alang-alang untuk Atasi Keputihan
1. 2 bungkus mie goreng instan
2. 1 ruas jari kencur
3. 3 siung bawang putih
4. 5 buah cabai rawit