Sonora.ID - Inilah doa 7 bulan kehamilan yang bisa diamalkan, berkah melimpah akan didapatkan oleh ibu hamil.
Memiliki keturunan yang sholeh/sholehah, cerdas dan rajin tentu merupakan dambaan bagi semua orang tua.
Setiap orang tua juga mengharapkan anaknya bisa tumbuh menjadi pribadi yang berbakti kepada orang tua dan taat dalam ibadah.
Untuk mendapatkan karunia itu, tentunya kita sebagai orang tua perlu banyak berdoa dan berusaha dari sejak kandungan hingga melahirkan.
Pada usia kehamilan 7 bulan, umat muslim dianjurkan untuk semakin banyak memanjatkan doa demi kebaikan si kecil.
Dalam usia kandungan ini, janin sudah semakin tumbuh dengan sempurna.
Sejatinya tak ada doa khusus untuk ibu hamil, namun dengan berdoa ibu hamil bisa menenangkan hari dan pikirannya.
Selain itu, berdoa juga merupakan bentuk ikhtiar orang tua agar si kecil kelak lahir menjadi anak yang diharapkan orang tuanya.
Berikut ini deretan doa 7 bulan kehamilan yang bisa kamu amalkan.
Baca Juga: Doa untuk Ayah yang Sudah Meninggal dalam Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahan