Contohnya adalah xilofon, litofon, dan metalofon.
- Rattle idiophone, adalah jenis alat musik idiofon yang dimainkan dengan cara menggoyangkan instrumen. Contohnya adalah marakas, chajchas, hosho, kashaka, dan ganzá.
- Scraper idiophone, adalah jenis alat musik idiofon yang digesek dengan tongkat atau benda lainnya untuk mengeluarkan bunyi.
Contohnya adalah kayu ratchet dan güiro.
- Plucked idiophone, adalah jenis alat musik idiofon yang mengeluarkan bunyi dengan cara dipetik.
Contohnya adalah genggong, kouxian, mbira, kalimba, dan Đàn môi.
- Friction idiophone, adalah jenis alat musik idiofon yang dimainkan dengan cara digesekkan satu sama lain atau dengan benda tidak berbunyi supaya menghasilkan suara.
Contohnya adalah harmonika kaca, glass harp, dan terpodion.
- Blown idiophone, adalah jenis alat musik idiofon yang mengeluarkan suara ketika ditiup.
Contohnya adalah Äolsklavier dan piano chanteur.
- Split idiophone, adalah jenis alat musik idiofon yang terbuat dari tongkat berongga yang terpisah.
Contohnya adalah garpu tala Asia Tenggara.
Baca Juga: 17 Alat Musik Bali beserta Gambar dan Cara Memainkannya