Gereng-gereng Gathutkaca sru anangis,
Sambate mlas arsa,
Luhnya marawayan mili,
Gung tinameng astanira.
Artinya:
Gathutkaca meraung-raung menangis dengan sangat keras,
Rintihannya sangatlah menyentuh hati,
Airmatanya -pun mengalir,
Sangat banyak sampai ditutupi dengan tangannya.
Baca Juga: 10 Contoh Tembang Dolanan Jawa, Lirik dan Maknanya yang Penuh Pesan Moral
Contoh Tembang Macapat Maskumambang tentang Nasihat
Nadyan silih bapa biyung kaki nini,
Sadulur myang sanak,
Kalamun muruk tan becik,
Nora pantes yen den nuta.
Artinya:
Walaupun bapak ibu, kakek nenek,
Saudara-saudaranya,
Kalau mengajari yang tidak baik,
Tidak pantas kalau ditiru.
Contoh Tembang Macapat Maskumambang Teladan
Apan kaya mangkono watekkaneki,
Sanadyan wong tuwa,
Yen duwe watek tan becik,
Miwah tindak tan prayoga
Artinya:
Memang seperti itu seharusnya,
Walaupun orang tua,
Kalau punya watak tidak baik,
Dan perbuatan yang tidak pantas.
Contoh Tembang Macapat Maskumambang Nasihat dari Orang Asing
Aja sira niru tindak kang tan becik,
Sanadyan wong liya,
Lamun pamuruke becik,
Miwah ing tindak prayoga.
Artinya:
Jangan kamu meniru perbuatan yang tidak baik,
Walaupun orang lain,
Tapi ajarannya baik,
Dan berkelakuan pantas.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.