Warna hitam berkebalikan dengan warna putih. Warna hitam menggambarkan kepribadian yang buruk, jahat, dan sejenisnya.
3. Merah
Warna merah berarti berani, kuat, tegas, semangat berkobar, semangat membara, aktif, dominan, hidup, bahkan cinta kasih.
Warna merah ini menggambarkan kepribadian yang berani, kuat, sehingga cocok jadi pemimpin.
4. Kuning
Macam-macam warna berikutnya adalah warna kuning berarti bahagia, semangat, ceria, kehangatan dan optimisme.
Warna kuning ini menggambarkan kepribadian seseorang yang ceria, bahagia, hangat, dan penuh percaya diri.
Baca Juga: Terong: Kaya Akan Kandungan dan Manfaat yang Mengagumkan
5. Biru
Arti warna biru berdasarkan cara pandang ilmu psikologi merupakan warna yang dapat merangsang pemikiran yang jernih.