Berikut Ini Pengertian, Tujuan, Manfaat dari Perdagangan Internasional

19 Juli 2023 14:50 WIB
Ilustrasi, pengertian, tujuan, manfaat dari perdagangan internasional
Ilustrasi, pengertian, tujuan, manfaat dari perdagangan internasional ( Freepik)

Sonora.ID - Setiap negara pasti melakukan kegiatan ekonomi. Berikut ini adalah pengertian, tujuan, manfaat dari perdagangan internasional.

Perdagangan internasional adalah salah satu kegiatan ekonomi yang dilakukan untuk memperoleh keuntungan, khususnya untuk negara-negara yang terlibat.

Perdagangan internasional diwujudkan dengan adanya kegiatan ekspor impor.

Ekspor adalah kegiatan menjual barang atau jasa ke luar negeri, sementara impor adalah kegiatan membeli barang atau jasa dari luar negeri.

Baca Juga: 8 Manfaat Perdagangan Internasional Secara Ekonomi dan Sosial

Pengertian perdagangan internasional

Melansir dari sumber.belajar.kemdikbud, kegiatan perdagangan internasional adalah kegiatan jual beli barang atau jasa antara satu negara dengan negara lainnya.

Dalam pengertian lain, perdagangan internasional adalah suatu proses perdagangan yang dilakukan antar negara atas dasar kesepakatan bersama.

Pada umumnya, perdagangan internasional ini dilakukan untuk memenuhi kebutuhan dari suatu negara.

Keterbatasan sumber daya alam yang dimiliki oleh masing-masing negara menjadi latar belakang dari perdagangan internasional.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm