Sonora.ID - Siapa sih yang tak suka dengan air kelapa?
Selain rasanya yang menyegarkan, air kelapa juga dikenal dengan sejuta manfaat.
Namun, air kelapa bisa menjadi boomerang bagi tubuh jika diminum secara berlebihan.
Salah satu masalah yang akan muncul ketika terlalu sering minum air kelapa adalah gangguan elektrolit dalam tubuh.
Kandungan kalium yang tinggi pada air kelapa bisa menyebabkan hiperkalemia.
Hiperkalemia ini suatu kondisi peningkatan kadar kalium dalam darah.
Kondisi ini bisa menyebabkan gangguan irama jantung, tekanan darah tinggi, bahkan kegagalan jantung.
Sleain masalah di atas, berikut ini beberapa masalah kesehatan yang perlu diwaspadai jika terlalu sering mengonsumsi air kelapa.
Baca Juga: Ingat! 5 Kondisi ini Dilarang Keras Meminum Air Kelapa, Salah Satunya Diabetes
1. Bahaya untuk ginjal