Sonora.ID - Simak penjelasan terkait 8 komponen alternator pada mobil berikut ini yang sudah lengkap dengan fungsinya.
Anda yang memiliki kendaraan mobil pasti sudah pernah mendengar salah satu komponen pentingnya, yaitu alternator.
Komponen alternator ini memiliki fungsi penting bagi mobil karena dapat menghasilkan arus listrik sekaligus pengisian aki.
Alternator ini sendiri punya delapan komponen di dalamnya dengan fungsi yang berbeda-beda satu sama lain.
Berikut Sonora ID bagikan informasi lengkap terkait 8 komponen alternator pada mobil dan fungsinya berdasarkan rangkuman dari berbagai sumber.
1. Stator Coil
Baca Juga: 10 Penyebab Motor Mati Mendadak dan Cara Mengatasinya
Merupakan kumparan statis yang menangkap potongan magnet untuk menghasilkan arus listrik pada mobil.
Pada kumparan tersebut akan muncul arus listrik dengan berbagai tegangan dan arah yang terletak pada bagian luar rotor coil.
2. Rotor Coil