Pencegahan yang bisa kamu lakukan lainnya adalah menjalani pola hidup sehat dengan mengonsumsi buah dan sayur serta minum air putih yang cukup dalam setiap harinya
Tidak lupa juga menjaga kebersihan diri dengan mengganti dan mencuci pakaian setiap hari serta handuk dan sprei secara rutin untuk mencegah munculnya jerawat di punggung atau di daerah lainnya.
Terakhir gunakan pakaian dalam dan busana yang longgar atau tidak terlalu ketat serta dapat menyerap keringat.
Ini dilakukan agar kulit mudah bernafas sehingga terhindar dari masalah kulit.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News