Lokasi ini cenderung tetap, aspek perubahannya kecil dan berlaku secara umum di seluruh dunia.
Lewat lokasi absolut, seseorang bisa mengetahui jarak dan arah suatu tempat ke tempat lain.
Dengan adanya garis lintang, kita bisa menggambarkan kondisi iklim suatu daerah sehingga dapat memperkirakan kehidupan tumbuhan, hewan dan penduduknya lebih rinci.
Contoh lokasi absolut yaitu:
Lokasi Relatif
Lokasi relatif adalah posisi sesuaty menurut kondisi dan situasi di daerah sekitarnya.
Lokasi ini bisa mengalami perubahan fisik, sosial, ekonomi, budaya dan keberadaan sarana transportasi.
Contoh lokasi relatif adalah letak Indonesia yang berada di antara 2 samudra dan dua benua serta dilalui oleh 2 jalur pegunungan dunia.
Demikian ulasan tentang contoh lokasi absolut dan relatif dalam Ilmu Geografi lengkap dengan penjelasannya.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News