Sonora.ID – Berikut kumpulan contoh soal Geografi kelas 10 semester 1 kurikulum merdeka, lengkap dengan jawabannya yang bisa dijadikan materi pembelajaran.
Nah, para siswa dapat mengerjakan contoh soal Geografi kelas 10 semester 1 kurikulum merdeka ini bisa digunakan sebagai latihan ulangan harian, Penilaian Tengah Semester (PTS), hingga Penilaian Akhir Semester (PAS) atau Ujian Akhir Semester (UAS).
Kendati sudah dilengkapi dengan kunci jawabannya, para siswa tetap diharapkan untuk menyelesaikan soal ini dengan kemampuan sendiri terlebih dahulu.
Tak perlu berlama-lama, berikut kumpulan soal Geografi kelas 10 semester 1 kurikulum merdeka, lengkap dengan kunci jawabannya.
Baca Juga: 16 Contoh Soal Survei Karakter ANBK SMP 2023, Beserta Jawabannya!
1. Pola aliran pada suatu kawah yang pola alirannya menunju ke pusat depresi, yaitu pola aliran sungai ....
a. Radial centrifugal
b. Radial centripetal
c. dendritik
d. Rectanguler
e. Trellis
2. Lahan basah yang selalu tergenang air dengan jenis tumbuhan yang hidup disebut ....
a. Swamp
b. Marsh
c. Bog
d. Danau
e. Rawa pasang surut
3. Menurut sumber airnya, sungai di Indonesia umumnya termasuk sungai ....
a. Salju
b. Glacial
c. Gletser
d. Campuran
e. Hujan
4. Tanah yang terjadi dari pelapukan batuan yang mengandung kuarsa pada iklim basah disebut ....
a. Lisol
b. Regosol
c. Podzolit
d. Organosol
e. Kapur
5. Cabang atau ilmu bantu geografi yang mempelajari tentang iklim dan cuaca adalah….
a. Klimatologi dan Meteorology
b. Meteorology dan Ocenaografi
c. Klimatologi dan Hidrologi
d. Meteorology
e. Kliamtologi
6. Rawa belakang merupakan bagian dari dataran banjir dimana simpanan tanah liat menetap (mengendap) setelah terjadinya banjir. Rawa belakang biasanya terletak di belakang sungai. Fenomena rawa belakang tersebut dapat dikaji menggunakan konsep….
a. Diferensiasi area
b. Nilai Kegunaan
c. Morfologi
d. Lokasi
e. Pola
7. Peristiwa gunung meletus, gempa Bumi, dan longsor yang sering terjadi di wilayah Indonesia. Hal itu merupakan contoh aspek geosfer pada lapisan….
a. Antroposfer
b. Lithosfer
c. Hidrosfer
d. Atmosfer
e. Biosfer
8. Sampah penduduk di bantaran sungai yang dibuang ke sungai menjadikan sungai menjadi dangkal dan berbau tidak sedap. Permasalahan tersebut dalam ilmu geografi dapat dikaji menggunakan pendekatan….
a. Kelingkungan/ekologi
b. Kompleks wilayah
c. Keruangan
d. Interaksi
e. Lokasi
9. Berikut ini aspek fisik geografi adalah….