Solo, Sonora.ID – Pada zaman sekarang, penggunaan ponsel pintar merupakan hal yang sangat penting dan tidak dapat dipisahkan dari kegiatan sehari-hari.
Dengan menggunakan ponsel pintar, segala aktivitas yang ada di kehidupan sehari-hari dapat dipermudah.
Ponsel pintar mengizinkan pengguna untuk mengakses banyak hal, seperti video, gambar, dan berita yang berasal tidak hanya di dalam satu daerah, tetapi juga bisa dari mancanegara.
Para siswa-siswi di Indonesia juga dibiasakan dengan melibatkan ponsel pintar dalam kegiatan pembelajarannya.
Hal ini dikarenakan agar siswa-siswi dapat terbiasa dengan perkembangan teknologi yang berkembang di Indonesia.
Baca Juga: Begini Cara Mengembalikan Video Terhapus Permanen pada Smartphone Android
Para siswa juga bisa mempelajari bahasa asing, contohnya bahasa Inggris, dengan menggunakan ponsel mereka loh.
Dengan cara mengunduh beberapa aplikasi di ponsel mereka, para siswi atau siapapun yang ingin mempelajari bahasa Inggris bisa belajar di mana saja dan kapan saja.
Berikut adalah rekomendasi beberapa aplikasi yang bisa membantu kamu menguasai bahasa Inggris.
1. Duolingo