Makna dan Lirik Lagu Hari Santri 22 Oktober

11 Oktober 2023 10:25 WIB
Lirik lagu hari santri.
Lirik lagu hari santri. ( )

Sonora.ID - Hari Santri diperingati pada tanggal 22 Oktober setiap tahunnya. Biasanya pada hari ini digelar berbagai acara dalam memperingatinya.

Hari Santri mulai ditetapkan melalui Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015 yang ditandatangani pada 15 Oktober 2022 di Masjid Istiqlal, Jakarta. Peringatan Hari Santri ini selalu disambut dengan meriah oleh seluruh elemen masyarakat.

Mars Hari Santri pun pasti dinyanyikan dalam peringatan hari besar tersebut.

Lagu ini kemudian banyak dinyanyikan oleh masyarakat sebagai salah satu cara untuk memperingati Hari Santri Nasional.

Berikut ini adalah makna dan lirik lagu Hari Santri yang diperingati pada tanggal 22 Oktober.

Baca Juga: Rangkaian Acara Hari Santri Nasional Tahun 2023 Resmi dari Kemenag

Makna dan Lirik Lagu Hari Santri 22 Oktober

22 Oktober 45
Resolusi jihad panggilan jiwa
Santri dan ulama tetap setia
Berkorban pertahankan indonesia

Saat ini kita telah merdeka
Mari teruskan perjuangan ulama
Berperan aktif dengan dasar pancasila
Nusantara tanggung jawab kita

Reff:
Hari santri hari santri hari santri
Hari santri bukti cinta pada negeri
Ridho dan rahmat dari ilahi
NKRI harga mati

Ayo santri ayo santri ayo santri
Ayo ngaji dan patuh pada kyai
Jayalah bangsa, jaya negara
Jayalah pesantren kita

Mari bersiap kita berangkat
Ke pesantren dengan penuh samangat
Raih cita-cita luruskan niat
Mengabdi tuk kemaslahatan umat

Back to reff

Jayalah bangsa negara
Jayalah indonesia
Jayalah indonesia

Demikian adalah Lirik Lagu Hari Santri ynag sering dinyanyikan saat memperingati Hari Santri Nasional.

PenulisKumairoh
EditorKumairoh
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm