Resep Bandeng Bakar Bumbu Merah, Bisa Dipanggang Pakai Teflon!

12 Oktober 2023 17:20 WIB
Hasil resep Bandeng Bakar Bumbu Merah
Hasil resep Bandeng Bakar Bumbu Merah ( sajiansedap.grid.id)

Sonora.ID - Artikel kali ini akan membahas tentang resep Bandeng Bakar Bumbu Merah yang bisa dibuat dengan praktis.

Makan malam memang bisa menjadi waktu yang tepat untuk menyajikan hidangan praktis namun terasa spesial.

Ada banyak sekali pilihan menu yang bisa kamu olah untuk makan malam, salah satunya adalah resep Bandeng Bakar Bumbu Merah.

Kamu dapat mengolah resep ini dengan membakar ikan bandeng di atas teflon panas lho!

Berikut resep Bandeng Bakar Bumbu Merah yang dapat kamu kreasikan langsung di dapur rumah.

Bahan-bahan Bandeng Bakar Bumbu Merah

Baca Juga: Resep Membuat Lottek Tahu yang Lezat dan Menggugah Selera

  • 1 ekor ikan bandeng
  • 1 sdm minyak goreng

Bumbu Ulek Kasar

  • 2 buah cabai merah keriting
  • 1 buah cabai merah besar
  • 2 siung bawang putih
  • 1/2 sdt garam
  • 1/2 sdt lada putih bubuk

Cara Membuat Bandeng Bakar Bumbu Merah

Baca Juga: 3 Resep Infused Water Lemon dan Timun yang Mudah: Segar dan Menyehatkan

  1. Ambil ikan bandeng dan potong menjadi 3-4 bagian. Lalu, belah bagian punggung dan buang insang serta isi perut
  2. Lalu, bersihkan bagian sirip dan cuci bersih. Lumuri ikan dengan seluruh bumbu yang sudah ulek kasar
  3. Kemudian, oleskan sedikit minyak pada teflon dan panaskan dengan api sedang. Panggang ikan sampai matang menyeluruh
  4. Jika sudah matang, angkat dan pindahkan ikan bandeng ke atas piring saji. Hidangkan Bandeng Bakar Bumbu Merah selagi hangat

Itu dia resep Bandeng Bakar Bumbu Merah yang dapat bisa kamu coba kreasikan; sudah coba buat?

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm