Namun sayang, Lucy memiliki sifat pemberontak dan memiliki rencana licik demi mendapatkan keunggulan lainnya.
Lantas, apa yang dilakukan oleh Coriolanus untuk menghentikan rencana dan sifat pemberontakan dari Lucy?
Baca Juga: Sinopsis ‘Perjamuan Iblis’, Kisah Teror Iblis kepada Keluarga
Kamu dapat menyimak lengkap di dalam film 'The Hunger Games; The Ballad of Songbirds and Snakes' yang akan tayang pada 17 November 2023 nanti.
Itulah sinopsis 'The Hunger Games: The Ballad of Songbirds and Snakes' yang dapat kamu simak.
Bagaimana? Penasaran dengan kisah Coriolanus sebelum menjadi pemimpin tiran di Negara Panem?
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.