Sonora.ID - Artikel kali ini akan membahas lengkap terkait pengertian kalimat kompleks parataktik dan lengkap dengan contoh kalimat.
Dalam Bahasa Indonesia, terdapat istilah kalimat kompleks yang dibagi menjadi berbagai jenis, salah satunya adalah kalimat kompleks parataktik.
Adapun pengertian kalimat kompleks parataktik yang dapat kamu pahami dan pelajari agar dapat menggunakannya saat berkomunikasi.
Penjelasan terkait kalimat kompleks parataktik ini pun sudah dilengkapi dengan contoh kalimat untuk memudahkan pemahaman konteks dari jenis kalimat kompleks ini.
Pengertian Kalimat Kompleks Parataktik
Baca Juga: 8 Contoh Kalimat Boikot dalam Bahasa Indonesia
Kalimat kompleks parataktik dapat dimaknai sebagai jenis kalimat kompleks yang memiliki makna sejajar.
Jenis kalimat kompleks ini terdiri dari dua klausa yang maknanya sejajar atau setara.
Kedua klausa ini pun dapat dihubungkan dengan konjungsi atau kata penghubung yang membentuk suatu kalimat utuh.
Beberapa konjungsi yang dapat menghubungkan dua klausa dengan makna sejajar tersebut meliputi: