Sejak 20 Desember 2023, Daop 2 Bandung Berlakukan Tarif Murah KA Kelas Eksekutif

4 Januari 2024 14:15 WIB
Suasana di Stasiun Bandung, Rabu (3/1/2024).
Suasana di Stasiun Bandung, Rabu (3/1/2024). ( Dok. Humas Daop 2 Bdg)

Bandung, Sonora.ID - Sebagai bentuk pelayanan kepada pelanggan, PT KAI Daop 2 Bandung memberikan penawaran menarik yakni harga tiket murah untuk kereta api kelas eksekutif.

"Ini tarif khusus Kereta Api yang disesuaikan kembali dan mulai diberlakukan sejak 20 Desember 2023. Tiket bisa didapatkan dengan harga mulai 50ribu rupiah," ucap Manager Humas Daop 2 Bandung Ayep Hanapi, Kamis (4/1/2024).

"Kami masih memberlakukan tarif khusus untuk rute dengan menggunakan KA-KA tertentu," kata Ayep.

Tarif khusus dimaksudkan untuk optimalisasi pendapatan angkutan penumpang dengan memanfaatkan idle seat.

Menurut Ayep, calon penumpang bisa melakukan pembelian tiket melalui aplikasi Access by KAI atau loket di stasiun maksimal 2 jam sebelum keberangkatan selama tiket masih tersedia.

Baca Juga: Daop 2 Bandung Serahkan Bantuan Bagi Korban Gempa Bumi Sumedang

Adapun tarif khusus berlaku pada KA dan relasi sebagai berikut.

Relasi Bandung - Purwakarta:

KA Ciremai dan KA Harina dengan harga tiket kelas Eksekutif Rp50.000,- dari harga normal Rp220.000,- dan Kelas Ekonomi Rp40.000,- dari harga normal Rp120.000,-.

Relasi Bandung/Kiaracondong - Tasikmalaya:

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm