Bersedekah di bulan Rajab bisa mendatangkan pahala berkali-kali lipat.
Hal ini sesuai sabda Rasulullah SAW:
"Barang siapa bersedekah di bulan Rajab, maka Allah SWT akan menjauhkannya dari api neraka sejauh jarak tempuh burung gagak yang terbang bebas dari sarangnya hingga mati karena tua. Menurut sebagian pendapat, umur burung gagak mencapai 500 tahun."
Baca Juga: Surat At-Taubah Ayat 36: Arab, Latin, Arti dan Tafsir Tentang Amalan Bulan Rajab
3. Beristigfar
Amalan lainnya yaitu memperbanyak istighfar.
Bacaan yang dianjurkan:
“Allahumma anta rabbi, laa ilaaha illaa anta, khalaqtanii wa ana ‘abduka, wa ana ‘alaa ‘ahdika wa wa’dika mastatha’tu, wa a’uudzubika min syarri maa shana’tu, abu’u laka bi ni’matika ‘alayya wa abuu’u laka bi dzanbi faghfirlii innahu laa yaghfirudz dzunuuba illa anta.”
4. Membaca Al-Quran
Membaca Al-Quran juga bisa dilakukan di Jumat terakhir bulan Rajab.
Agar hidup kita diberkahi dan diberikan kesempatan untuk bertemu dengan bulan Syaban dan Ramadan mendatang.
Demikian doa Jumat terakhir bulan Rajab serta amalan lain yang bisa dikerjakan. Semoga bermanfaat.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News