17. Andi mempunyai lima batang lidi dengan panjang masing-masing 5,8,11, 15, dan 20 cm. Banyaknya segitiga dengan tiga batang lidi dari lima batang lidi yang dapat dibuat Febian adalah ....
a. 5 segitiga
b. 6 segitiga
c. 7 segitiga
d. 1 segitiga
Kunci Jawaban: A
18. Perhatikan pola bilangan berikut 2, 6, 12, 20, 30, 42, 56, 72, 90 ...
Jika angka-angka pada bilangan ke-25 dijumlahkan, maka nilainya adalah ...
a. 14
b. 13
c. 12
d. 11
Kunci Jawaban: D
19. Nia membutuhkan uang sebesar Rp.4.550.000,00 untuk membeli sebuah komputer. Agar bisa membelinya situ harus menyisihka sebagaian dari 30.000 rupiah uang jajanya setiap pergi sekolah. Jika siti selaly masuk sekolah rata rata 25 hari setiap bulan selama sepuluh bilan maka menimal rata-rata uang jajan yang di tabung siti perhari supaya dapat membeli komputer setelah 10 bulan adalah ...
a. 18.200
b. 18.300
c. 18.400
d. 18.500
Kunci Jawaban: A
20. Suatu kelas berisi 20 siswa. Setiap siswa diwajibkan mengikuti minimal satu kelompok belajar. terdapat dua kelompok belajar, A da B yang masing masing anggotanya 14 dan 10 orang. Jika rata rata nilai uian untuk masing maisng kelompok berturut-turut adalah 8 dan 6 dan rata-rata nilai keseluruhan siswa adalah 7. Maka rata rata nilai ujian siswa yang mengikuti kedua kelompok belajar A dan B adalah .....
a. 6
b. 7
c. 8
d. 9
Kunci Jawaban: C
21. Volume suatu prisma yang tinggi 6 cm adalah 150cm³. Maka luas alas prisma tersebut adalah…
a. 10 cm²
b. 15 cm²
c. 20 cm²
d. 25 cm²
Kunci Jawaban : D
22. Volume tabung yang berjari-jari 7 cm adalah 4.620 cm². Maka tinggi tabun tersebut adalah..
a. 60 cm
b. 50 cm
c. 30 cm
d. 15 cm
Kunci Jawaban : C
23. Dari sebuah dispenser, Rika mengisi air ke dalam gelasnya. Jika gelas Rika terisi 800 ml air dalam 20 detik, maka debit air yang masuk ke dalam gelas Rika adalah..
a. 16.000 ml/detik
b. 4000 ml/detik
c. 40 ml/detik
d. 20 ml/detik
Kunci Jawaban : C
24. Pak Arif adalah seorang pengrajin sepatu. Bulan ini,ia mendapatkan pesanan 20 sepatu. Berbagai jenis dengan ukuran sebagai berikut :
36 38 40 41 40 42 43 37 40
40 41 43 39 37 40 38 38 42
Rentang ukuran sepatu-sepatu tersebut adalah…
a. 8
b. 7
c. 6
d. 5
Kunci Jawaban : B
25. Rata-rata pendapatan 4 karyawan bagian produksi Rp.25.000,00 per hari, sedangkan rata-rata pendapatan semua karyawan bagian administrasi Rp.35.000,00 per hari. Jika rata-rata pendapatan semua karyawan bagian produksi dan administrasi Rp.31.000,00 per hari, maka banyak karyawan bagian administrasi adalah …
a. 6
b. 5
c. 4
d. 7