Sonora.ID – Simak penjelasan apakah mengupil dan korek kupin membatalkan puasa?
Memasuki bulan Ramadhan memang menjadi kebahagiaan tersendiri bagi umat Islam.
Bulan Ramadhan menjadi salah satu bulan yang istimewa karena segala perbuatan baik akan dilipatgandakan pahalanya.
Maka dari itu, Allah SWT menganjurkan kepada umat muslim untuk memperbanyak perbuatan terpuji yang bisa mendatangkan banyak pahala.
Saat bulan Ramadhan, orang Islam pun diwajibkan untuk melaksanakan puasa.
Dari terbit fajar hingga terbenam, kita diwajibkan untuk bisa menahan dari berbagai hal yang dapat membatalkan puasa.
Bahkan ada beberapa kegiatan yang bisa membatalkan puasa. Oleh sebab itu, penting untuk diketahui apakah aktivitas sehari-hari ada yang bisa membatalkan puasa?
Salah satu pertanyaan paling banyak yaitu apakah mengupil dan mengorek telinga bikin puasa batal?
Sebab, membersihkan hidung dan telinga memungkinkan adanya benda masuk ke dalam dua lubang tersebut.
Untuk lebih jelasnya, dilansir dari kompas.com, simak ulasannya berikut ini: