Baca Juga: Pengertian, Contoh dan Tujuan dari Kalimat Majas Repetisi
16. Kamu keluar dari rumahmu pada tengah malam, dan kembali lagi pada tengah malam.
17. Orangtua selalu mengingatkanku untuk menabung, menabung, dan harus menabung demi masa depan.
18. Di kala senang maupun susah, kita harus bersyukur, bersyukur, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.
19. Kita harus mau belajar mengalah, belajar tidak egois, belajar memahami orang lain. Pada intinya, kita harus belajar.
20. Dia masih saja mengingat, mengingat dan selalu saja mengingat kelemahan keluarganya.
21. Cinta merupakan misteri. Cinta merupakan kesetiaan. Cinta merupakan kerinduan. Cinta merupakan pengorbanan.
22. Jamuan tuan rumah itu sangat sopan, sangat apik, dan sangat memuliakan tamu.
23. Meski kau jatuh, jatuh lagi, dan mungkin terjatuh terus, kau harus tetap bangkit!
24. Bung Karno adalah contoh, Bung Karno adalah panutan, dan Bung Karno adalah teladan kita semua.
25. Bajunya hitam pekat, bajunya menggambarkan kesengsaraan yang selama ini dialaminya, dan bajunya memperlihatkan ketabahannya dalam menghadapi semua ini.
Baca Juga: 70 Contoh Majas Simile Lengkap dengan Pengertian dan Ciri-cirinya
26. Kau adalah aku, aku adalah kau. Kau dan aku adalah sama.
27. Makanan buatannya sungguh sangat lezat, lezat tiada tara, dan lezat luar biasa.
28. Yang ia pikirkan hanya makan, makan dan makan.
29. Toni berjanji akan terus berjuang, berjuang, dan terus berjuang demi membahagiakan keluarga kecilnya.
30. Heru berjanji akan terus berjuang, berjuang, dan terus berjuang demi membahagiakan keluarga kecilnya.
Itulah tadi contoh majas repitisi dalam kalimat. Semoga bermanfaat!