8 Cara Merawat Anjing dan Kucing yang Sudah Tua atau Senior

18 Juni 2024 15:05 WIB
Ilustrasi cara merawat anjing dan kucing yang sudah tua atau senior.
Ilustrasi cara merawat anjing dan kucing yang sudah tua atau senior. ( freepik/wirestock)

1. Makan Makanan Sehat

Berikan makanan berbasis daging berkualitas baik, demikian saran yang diberikan oleh laman Times of India.

Anjing tua butuh protein dari daging untuk menjaga otot dan jantung tetap sehat serta menghindari kenaikan berat badan akibat makanan bertepung atau karbohidrat.

2. Makan Makanan Anti-Inflamasi

Tambahkan ikan kecil yang kaya omega 3 dan minyak ikan berkualitas baik.

Kamu juga bisa menambahkan kunyit yang dibuat dalam bentuk pasta emas (campuran minyak kelapa, kunyit, air, dan merica) karena punya manfaat anti-inflamasi dan anti-kanker.

kuBaca Juga: Kenapa Kucing Tidak Masuk Surga? Begini Nasib Mereka di Akhirat

3. Makanan Antioksidan

Tambahkan buah-buahan seperti delima dan blueberry serta vitamin E alami seperti minyak biji gandum, biji bunga matahari, dan minyak bunga matahari untuk anjing.

Hal tersebut dilakukan guna memperlambat penuaan dan melindungi dari kerusakan akibat radikal bebas.

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm