- 3 buah tomat (400) gr
- 3 buah wortel (200) gr
- Air
- Irisan jeruk lemon
- Madu
Cara Membuat:
- Cuci bersih buah tomat dan wortel. Potong-potong wortel, kemudian masukkan ke dalam wadah untuk di blender.
- Tambahkan air bersih.
- Blender hingga halus.
- Potong-potong tomat.
- Masukkan tomat, campurkan bersamaan wortel. Selanjutnya, blender lagi.
- Saring ampas tomat dan wortel.
- Tuang jus ke gelas. Tambahkan perasaan jeruk lemon dan madu supaya lebih nikmat.
(3) Resep Jus Wortel, Jahe, dan Jeruk Nipis
Bahan-bahan
- 2 wortel
- 1 jeruk nipis
- 1 potong jahe
- Air secukupnya
Cara Membuat:
- Cuci bahan-bahan.
- Iris-iris wortel.
- Kupas jeruk nipis dan buang bijinya.
- Potong jahe secukupnya.
- Masukkan semua ke blender dan tambahkan air secukupnya. Blender sampai halus.
- Kemudian saring. Sajikan.
Itulah kumpulan resep jus wortel yang dapat Anda tiru di rumah. Untuk resep masakan dan minuman lainnya, Anda bisa klik tautan di bawah ini.
Baca Juga: Resep Jus Tomat yang Enak dan Segar Lengkap dengan Manfaatnya
Baca artikel dan berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
TERKINI
22 November 2024 15:20 WIB
22 November 2024 15:20 WIB
22 November 2024 15:15 WIB
22 November 2024 15:15 WIB