30 Contoh Soal KSM IPA MTs 2024, Lengkap dengan Kunci Jawaban

26 Juni 2024 14:20 WIB
Ilustrasi contoh soal KSM IPA MTs 2024
Ilustrasi contoh soal KSM IPA MTs 2024 ( freepik.com)

Sonora.ID - Berikut ini adalah 30 contoh soal KSM IPA MTs 2024 yang sudah dilengkapi dengan kunci jawabannya.

Kompetisi Sains Madrasah (KSM) menjadi salah satu kompetisi yang dapat diikuti oleh siswa/i di jenjang MTs dan MA.

Adapun mata pelajaran yang diujikan pada KSM adalah salah satunya IPA untuk jenjang MTs yang meliputi Biologi, Fisika, serta Kimia.

Mari simak langsung 30 contoh soal KSM IPA MTs 2024 berikut ini untuk dijadikan sebagai referensi belajar.

Baca Juga: 50 Contoh Soal KSM Matematika MA 2024, Lengkap dengan Jawaban

1. Pada gelaran Jakarta E-Prix 2022 yang lalu, dua buah mobil listrik dari perusahan yang berbeda saling bersaing untuk mendapatkan juara. Mesin mobil listrik yang dibuat oleh J-Motor memiliki daya maksimum 30 kwatt. Sedangkan mesin pada mobil listrik yang dibuat oleh N-Motor memiliki daya maksimum 40 kwatt. Jika massa tiap-tiap mobil listrik dan pengendaranya adalah 2 ton, maka dari 4 pernyataan di bawah ini: 

1. Mesin pada mobil listrik J-Motor mampu mengubah gerak 2 m/s menjadi 4 m/s dalam waktu 1 sekon. 
2. Mesin pada mobil listrik J-Motor tidak mampu mengubah gerak 4 m/s menjadi 10 m/s dalam waktu 2 sekon. 
3. Mesin pada mobil listrik N-Motor mampu mengubah gerak 2 m/s menjadi 5 m/s dalam waktu 1 sekon. 
4. Mesin pada mobil listrik N-Motor tidak mampu mengubah gerak 4 m/s menjadi 12 m/s dalam waktu 2 sekon. 

Pernyataan yang benar terkait dengan gerak yang dimungkinkan dari kedua mobil listrik tersebut adalah... 

A. 1, 2, dan 3
B. 1 dan 3 
C. 2 dan 4 
D. Semua pernyataan salah

Jawaban: D

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm