40 Ucapan Selamat Tahun Baru Islam 1446 H/2024 dalam Bahasa Inggris

5 Juli 2024 18:41 WIB
Ilustrasi 40 Ucapan Selamat Tahun Baru Islam 1446 H/2024 dalam Bahasa Inggris
Ilustrasi 40 Ucapan Selamat Tahun Baru Islam 1446 H/2024 dalam Bahasa Inggris ( Freepik)

Sonora.ID – Memberikan ucapan selamat Tahun Baru Islam baik secara langsung maupun melalu media sosial adalah salah satu tradisi yang dilakukan untuk merayakan peringatan besar tersebut.

Menurut Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri, tahun baru Islam 1446 Hijriah jatuh pada Minggu, 7 Juli 2024 dan ditetapkan sebagai libur nasional.

Ucapan Tahun Baru Islam 1446 H dapat dibuat dalam berbagai bahasa, termasuk bahasa Inggris.

Ada banyak referensi ucapan selamat Tahun Baru Islam 2024 berisi doa dan harapan baik yang bisa kamu jadikan contoh untuk merangkai kata-kata selamat Tahun Baru Islam milikmu sendiri.

Berikut 40 ucapan selamat Tahun Baru Islam dalam bahasa Inggris beserta artinya, yang sudah Sonora.ID rangkum untukmu.

Baca Juga: 40 Pantun tentang Tahun Baru Islam, Berisi Doa dan Makna Baik!

  • Happy Islamic New Year 1446 H. May this year bring blessings, health, happiness, and abundant wealth. Ameen.
    (Selamat Tahun Baru Islam 1446 H. Semoga tahun ini membawa berkah, kesehatan, kebahagiaan, dan rezeki yang melimpah. Aamiin.)
  • Happy Hijri New Year 1446 H. May Allah SWT continue to shower His mercy and guidance upon us all. Ameen.
    (Selamat Tahun Baru Hijriyah 1446 H. Semoga Allah SWT terus memberkahi kita dengan rahmat dan petunjuk-Nya. Aamiin.)
  • Welcoming the Islamic New Year with hope and prayers. May we always be under the protection and mercy of Allah SWT. Happy Islamic New Year 1446 H.
    (Menyambut Tahun Baru Islam dengan harapan dan doa. Semoga kita selalu berada dalam perlindungan dan rahmat Allah SWT. Selamat Tahun Baru Islam 1446 H.)
  • The Hijri New Year is a moment for reflection and self-improvement. Happy Islamic New Year 1446 H. May we always be given strength to become better servants. Ameen.
    (Tahun Baru Hijriyah adalah momen untuk merenung dan memperbaiki diri. Selamat Tahun Baru Islam 1446 H. Semoga kita selalu diberikan kekuatan untuk menjadi hamba yang lebih baik. Aamiin.)
  • Happy Islamic New Year 1446 H. May in this new year, we all remain in the pleasure and mercy of Allah SWT. Ameen.
    (Selamat Tahun Baru Islam 1446 H. Semoga di tahun yang baru ini, kita semua senantiasa dalam ridho dan rahmat Allah SWT. Aamiin.)
  • When dawn arrives in the month of Muharram, the new year begins. May Allah shower us with blessings in the Islamic New Year 1446 H.
    (Ketika Fajar tiba di bulan Muharram, itu adalah saat tahun baru dimulai. Semoga Allah selalu menghujani kita dengan anugerah di Tahun Baru Islam 1446 H.)
  • Let's start this Islamic New Year with a pure heart. May Allah bless us with sustenance this year. Happy Islamic New Year 1446 H.
    (Ayo kita mulai Tahun Baru Islam ini dengan hati yang bersih. Semoga Allah mengkaruniakan kita rezeki tahun ini. Selamat Tahun Baru Islam 1443H.)
  • Muharram is a month that signifies new beginnings. This year is the time to draw closer to God.
    (Muharram adalah bulan yang menandakan awal yang baru. Tahun ini adalah waktu untuk mendekatkan diri pada Tuhan.)
  • Wishing you and your family health and prosperity in this new year. May Allah grant you peace in the Islamic New Year 1446 H.
    (Saya berdoa akan kesehatan dan kemakmuran di tahun baru ini. Semoga Allah selalu memberikanmu kedamaian di Tahun Baru Islam 1436 H.)
  • As we move into a new year, let’s show our gratitude and happiness for all the sustenance we received in the previous year. May God always protect us all
    (Seraya menyambut tahun yang baru, mari kita mengucapkan rasa syukur dan kebahagiaan atas segala rezeki yang kita terima di tahun sebelumnya. Semoga Tuhan selalu melindungi kita.)
  • In the year 1446 H, let's reflect on the mistakes we made in the previous year, and ask Allah for forgiveness. May Allah give us peace and abundant sustenance
    (Di tahun 1446 H ini, mari kita berkaca pada kesalahan yang kita buat di tahun sebelumnya, dan meminta ampunan terhadap Allah. Semoga Allah memberikan kita kedamaian dan rezeki yang berlimpah.)
  • The year 1445 H has ended, in this month of Muharram, we welcome the year 1446 H full of joy. May Allah continue to bless us in this new year.
    (Tahun 1445 H telah berakhir, di bulan Muharram ini, kita menyambut datangnya tahun 1446 H dengan penuh kebahagiaan. Semoga Allah terus memberikan karunia-Nya di tahun baru ini.)
  • Let's make the month of Muharram a better start. Happy Islamic New Year 1446 H.
    (Mari kita jadikan bulan Muharram ini sebuah awal yang lebih baik. Selamat Tahun Baru Islam 1446 H.)
  • Islamic New Year is not only about new dates, but also a good time to draw closer to God and strive to achieve our goals. Happy Islamic New Year 1446 H
    (Tahun Baru Islam bukanlah hanya mengenai tanggalan baru, namun juga waktu yang tepat untuk mendekatkan diri kepada Tuhan dan menggapai cita-cita kita. Selamat Tahun Baru Islam 1446 H.)
  • Day after day. Month after month. Year after year. Allah has given us many opportunities to put our trust in Him, and this time we welcome the Islamic New Year with His grace as well. May we always be among those who are grateful.
    (Hari demi hari. Bulan demi bulan. Tahun demi tahun. Allah selalu memberikan kita banyak kesempatan untuk mengimani-Nya, dan pada kali ini kita menyambut datangnya Tahun Baru Islam dengan rahmat-Nya. Semoga kita selalu berada di antara hamba-hamba yang bersyukur.)
  • Happy Hijri New Year! May Allah bless you with a year full of peace, prosperity, and happiness.
    (Selamat Tahun Baru Hijriah! Semoga Allah memberkatimu dengan tahun yang penuh kedamaian, kemakmuran, dan kebahagiaan.)
  • May the new year bring you closer to Allah and His guidance. May you be surrounded by love, peace, and joy.
    (Semoga tahun baru membawamu lebih dekat kepada Allah dan bimbingan-Nya. Semoga kamu dikelilingi oleh cinta, kedamaian, dan sukacita.)
  • As we welcome the new year, let us renew our faith and commitment to Allah. May Allah grant us all a year of good health, success, and blessings.
    (Saat kita menyambut tahun baru, marilah kita memperbaharui iman dan komitmen kita kepada Allah. Semoga Allah memberi kita semua tahun kesehatan yang baik, kesuksesan, dan berkah.)
  • Happy Islamic New Year! May this year be a year of great change and growth for you. May Allah open the doors of opportunity and success for you.
    (Selamat Tahun Baru Islam! Semoga tahun ini menjadi tahun perubahan dan pertumbuhan besar bagimu. Semoga Allah membukakan pintu kesempatan dan kesuksesan untukmu.)
  • May the new year bring you all the things you’ve been hoping for. May you be blessed with a year of happiness, health, and prosperity.
    (Semoga tahun baru memberimu semua hal yang diharapkan. Semoga kamu diberkati dengan tahun kebahagiaan, kesehatan, dan kemakmuran.)

Baca Juga: 7 Contoh Undangan Acara Tahun Baru Islam 2024, Formal dan Sopan 

  • Embrace the dawn of the Muharram with a heart full of gratitude and a spirit ready for new beginnings. Happy Islamic New Year!
    (Rangkullah fajar Muharram dengan hati yang penuh rasa syukur dan semangat yang siap untuk awal yang baru. Selamat Tahun Baru Islam!)
  • May the divine blessings of the Muharram light up your path and bring you closer to happiness and peace. Happy New Year!
    (Semoga berkah ilahi dari Muharram menerangi jalanmu dan membawamu lebih dekat ke kebahagiaan dan kedamaian. Selamat tahun baru!)
  • Wishing you a year filled with abundant blessings, unwavering faith, and endless opportunities. Happy Islamic New Year!
    (Semoga kamu mendapatkan tahun yang penuh dengan berkah berlimpah, iman yang tak tergoyahkan, dan kesempatan tanpa akhir. Selamat Tahun Baru Islam!)
  • Step into the Islamic New Year with a firm belief in Allah’s mercy and guidance. May your journey be filled with purpose and triumph. Happy New Year!
    (Melangkah ke Tahun Baru Islam dengan keyakinan teguh pada rahmat dan bimbingan Allah. Semoga perjalananmu dipenuhi dengan tujuan dan kemenangan. Selamat tahun baru!)
  • As the Islamic New Year unfolds, may your faith be strengthened, your dreams be realized, and your soul be nourished. Happy New Year!
    (Saat Tahun Baru Islam berlangsung, semoga imanmu dikuatkan, impianmu terwujud, dan jiwamu dipelihara. Selamat tahun baru!)
  • Sending my greetings with my heartfelt blessings and prayers to you and your family. May you all have a happy year ahead.
    (Kukirimkan ucapan selamat dengan hati yang tulus dan doa kepadamu dan keluarga. Semoga Anda semua tahun depan selalu berbahagia).
  • May Allah guide you to the path of success and achievements in this new year. Happy Islamic New Year.
    (Semoga Allah membimbingmu ke jalan sukses dan berprestasi tahun ini. Selamat tahun baru Islam).
  • Happy Islamic New Year 1446 Hijri. Let's give thanks to Allah, and always be thankful for all blessings.
    (Selamat Tahun Baru Islam 1446 Hijriah. Mari berterima kasih kepada Allah, dan selalu bersyukur atas segala nikmat).
  • Happy Hijri New Year! May the beginning of this year bring you more opportunities to prosper and progress.
    (Selamat Tahun Baru Hijriah! Semoga sejak awal tahun ini Anda diberikan lebih banyak kesempatan untuk lebih sejahtera dan makin maju).
  • Wishing you a prosperous and blessed Hijri 1446 new year. Have a truly successful year ahead.
    (Semoga kamu mendapatkan tahun baru Hijriah 1446 yang sejahtera dan berkah. Semoga sangat sukses di tahun depan).
  • Happy Islamic New Year. I hope that each day will be full of Allah’s blessings and mercy.
    (Selamat tahun baru Islam. Aku berharap setiap hari akan penuh dengan berkah dan ampunan Allah).
  • May we have another glorious, blissful, and flourishing Islamic New Year ahead. Have a peaceful and blessed Muharram.
    (Semoga kelak kita dapatkan Tahun Baru Islam yang mulia, menyenangkan, dan berkembang. Dapatkan bulan Muharram yang damai dan penuh berkah).
  • I hope Allah blesses you with His gracious mercy. Happy Islamic New Year dear.
    (Saya berharap Allah memberkahi Anda dengan Rahmad-Nya yang pemurah. Selamat tahun baru Islam sayang).
  • The Islamic new year has arrived. Now is the time for us to evaluate and improve ourselves. Let's welcome the new year with a new spirit.
    (Tahun baru Islam telah tiba. Sekarang waktunya evaluasi dan memperbaiki diri. Mari sambut tahun baru dengan semangat yang baru).
  • May you dan I be a better mosleem every day. That’s the meaning of the Islamic New Year.
    (Semoga Anda dan saya menjadi muslim yang lebih baik setiap hari. Itulah makna Tahun Baru Islam).
  • May we all become Allah’s favourite creations in this life and in the afterlife. Happy Hijri new year.
    (Semoga kita semua menjadi ciptaan Allah yang dicintai di dunia dan akhirat. Selamat tahun baru Hijriah.)
  • We must remember that the real Hijrah today is to turn away from the evil which is forbidden from Allah and His Messenger.
    (Kita harus ingat bahwa hijrah yang sesungguhnya saat ini adalah berpaling dari kemungkaran yang dilarang oleh Allah dan Rasul-Nya.)
  • May Allah give you the strength to live justly and Keep you safe from all evil forces. Wish you and your family Hijri New Year.
    (Semoga Allah memberi Anda kekuatan untuk hidup dengan adil dan menjaga dari semua kekuatan jahat. Semoga Anda dan keluarga mendapatkan tahun baru Hijriah.)
  • As the Muharram comes again, I’m sending you all my love and prayers. May Allah protect you from every trouble.
    (Seiring datangnya bulan Muharam, saya mengirimkan semua cinta dan doa saya untuk kalian. Semoga Allah melindungi kalian dari setiap masalah.)
  • The network of Paradise is Islam, Sim is faith, the bonus is Ramadan, the reserve is prayer, and the helpline is Quran.
    (Jaringan Surga adalah Islam, sim adalah iman, bonusnya adalah Ramadhan, cadangannya adalah doa, dan saluran bantuannya adalah Al-Quran.)

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Baca Juga: 50 Gambar Ucapan Selamat Tahun Baru Islam 2024, Islami dan Menarik!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm