Pembangunan gedung ini sebut Yulianti, akan dilaksanakan secara bertahap dan akan selesai di tahun 2025.
Dijelaskannya, untuk tahap pertama, pembangunan gedung Dinas Kesehatan meliputi pengerjaan struktur bangunan, dengan anggaran kurang lebih Rp20 miliar.
Sementara tahap kedua, pembangunan gedung seluas 5.300 meter persegi, akan dilaksanakan pada tahun 2025 dengan total anggaran diperkirakan Rp60-70 miliar.
“Insya Allah akhir tahun depan selesai sudah dibangun,” pungkasnya.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News