Sonora.ID - Berikut ini kunci jawaban IPA Kelas 8 halaman 25-26 Kurikulum Merdeka untuk nomor 1 hingga 14.
Soal-soal tersebut merupakan review dari Bab I yang mempelajari tentang mikroskop dan juga sel hewan serta tumbuhan.
Tujuannya adalah menguji kemampuan dan pemahaman siswa terkait materi tersebut, sekaligus mengingatkan kembali apa yang sudah dipelajari.
Untuk menghindari kesalahpahaman, perlu diketahui bahwa buku yang dibahas dalam artikel ini adalah buku Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VIII oleh Okky Fajar Tri Maryana, dkk..
Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 23 Kurikulum Merdeka tentang Tambang
Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 25-26
1. Sebutkan bunyi teori sel!
Jawaban:
- Seluruh makhluk hidup tersusun dari sel
- Sel adalah unit dasar dari struktur dan fungsi makhluk hidup
- Seluruh sel berasal dari sel sebelumnya.
2. Sebutkan fungsi dari bagian -bagian mikroskop di bawah ini!
a. Lensa objektif
b. Penjepit
c. Lensa okuler
d. Lampu
e. Lengan