Resep Membuat Choco Muffin yang Praktis dan Mudah untuk Dibuat

6 Agustus 2024 00:02 WIB
Illustrasi Choco Muffin
Illustrasi Choco Muffin ( Freepik)

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Resep Membuat Choco Muffin yang Praktis dan Mudah untuk Dibuat".

Bahan:

100 gram mentega
125 gram dark chocolate
120 ml susu
50 ml minyak
190 gram tepung terigu
15 gram cokelat bubuk
1/2 sdt baking soda
1 sdt baking powder
120 gram gula aren
2 butir telur
1/4 sdt garam
1 sdt ekstrak vanila
5 sdm chocochips

Cara Membuat:

Panaskan oven pada suhu 200⁰C. Siapkan loyang muffin, susun kertas muffin di atasnya. 

Siapkan panci, tuang susu ke dalamnya dan masukkan dark chocolate bersama mentega, panaskan hingga meleleh sempurna, aduk rata dan sisihkan. 

Campurkan bahan kering: tepung terigu, cokelat bubuk, baking powder dan baking soda, aduk merata. 

Dalam wadah berbeda, masukkan gula aren, telur, ekstrak vanila, garam.

Kocok rata hingga gula aren larut Tambahkan cokelat leleh dan tuang bahan kering sambil diayak, aduk rata menggunakan spatula. Tuang minyak dan chocochips secara bergantian, aduk adonan hingga tercampur rata. 

Takar adonan secukupnya ke dalam loyang muffin, panggang selama 20 menit. Angkat dan sajikan.

Baca Juga: Resep Soto Aceh, Kreasi Menu Nusantara yang Menggugah Selera

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm