Sonora.ID - Simak artikel ini untuk mengetahui kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 4 halaman 30-31 Kurikulum Merdeka dari buku Bahasa Indonesia: Lihat Sekitar untuk SD Kelas IV, yang disusun oleh Eva Yulia Nukman dan Cicilia Erni Setyowati.
Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 4 halaman 30-31 ini dapat digunakan sebagai acuan oleh siswa maupun orang tua ketika mendampingi dan memberikan petunjuk apabila anak kesulitan.
Namun agar dapat menguasai materi dengan baik, anak tetap diharapkan untuk mengerjakan tugasnya dengan kemampuan mereka sendiri terlebih dahulu.
Pada halaman 30-21, siswa diminta untuk menjawab pertanyaan dari cerita Kepala Suku Len.
Tak perlu berlama-lama, berikut kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 4 halaman 30-31 Kurikulum Merdeka.
Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 30 Kurikulum Merdeka
1. Mengapa Tigor suka menyiram tanaman?
Jawaban:
Karena Tigor suka bermain air.
2. Apakah yang sering dilakukan Tigor saat menyiram tanaman?
Jawaban:
Dengan semprotan air di tangannya, Tigor dapat membuat hujan. Jika Tigor memutar kepala semprotan ke kanan, Tigor bisa menyemprotkan air lebih jauh.
Jika Tigor memutar kepala semprotan ke kiri, air keluar seperti hujan gerimis.
3. Disebut apakah tanaman Kak Tiur?
Jawaban: