Materi Bela Negara dalam Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) untuk CPNS 2024 sangat penting sebagai dasar pemahaman terhadap hak dan kewajiban warga negara.
Dalam konteks ini, bela negara tidak hanya berfokus pada aspek pertahanan fisik, tetapi juga mencakup penghayatan nilai-nilai Pancasila dan komitmen terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Melalui pemahaman ini, diharapkan para calon pegawai negeri dapat berkontribusi aktif dalam pembangunan bangsa dan menjaga kedaulatan negara dengan kesadaran yang tinggi terhadap identitas nasional.
Oleh sebab itu, materi Bela Negara di TWK untuk Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2024 bisa dijadikan referensi sebagau bahan pembelajaran.
Berikut ini Sonora.ID merangkum dari beberapa sumber tentang materi Bela Negara dalam Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) untuk SKD CPNS 2024:
Baca Juga: Masih Kekurangan Tenaga Kerja Teknis, DLH PPU Usulkan Pada Formasi CPNS dan PPPK 2024