Sonora.id - Kesehatan gigi dan mulut sering menjadi aspek kesehatan yang terabaikan. Padahal nyatanya kondisi gigi dan mulut yang baik dapat memengaruhi kesehatan sistem pencernaan dan bahkan kesehatan mental.
Oleh sebab itu, perawatan gigi dan mulut penting untuk dilakukan. Adapun yang lebih penting adalah memilih klinik gigi yang tepat dan klinik gigi terdekat.
Dalam memilih tempat untuk merawat kesehatan gigi tentu klinik gigi profesional menjadi pilihan utama. Ini karena mereka menyediakan layanan komprehensif dan berkualitas tinggi. Adapun, salah satu klinik gigi terpercaya di Indonesia adalah Happy Dental. Klinik ini telah memiliki lebih dari 30 cabang di berbagai mal besar dan strategis di Indonesia.
Lalu apa saja yang menjadi kelebihan klinik gigi ini? Berikut adalah alasan mengapa memilih klinik gigi profesional seperti Happy Dental adalah langkah yang tepat.
1. Tenaga Medis yang Berpengalaman dan Profesional
Keunggulan utama klinik gigi profesional adalah kualitas tenaga medisnya. Dokter gigi di klinik profesional telah melalui pelatihan dan pendidikan intensif, memastikan mereka memiliki pengetahuan terkini dan keterampilan praktis yang mumpuni.
Dokter gigi di Happy Dental juga terlatih untuk berkomunikasi dengan pasien secara ramah dan empati. Hal ini penting untuk menciptakan pengalaman yang nyaman terutama bagi pasien yang merasa cemas saat mengunjungi dokter gigi.
2. Lokasi Strategis yang Mudah Dijangkau
Aksesibilitas adalah salah satu faktor penting dalam memilih klinik gigi. Happy Dental memahami kebutuhan ini dengan membuka cabang di lebih dari 30 lokasi strategis di seluruh Indonesia. Klinik ini hadir di berbagai pusat perbelanjaan besar seperti mal-mal ternama seperti Senayan City, Gandaria City, Pakuwon Mall Bekasi, dan AEON Mall Deltamas. Lokasi-lokasi ini tentunya memudahkan pasien karena mereka menjalani perawatan gigi di tengah kesibukan harian.
3. Fasilitas dan Teknologi Modern