Sonora.ID - Simak sinopsis film 'Lagu Cinta untuk Mama', jadi salah satu film terbaru di bulan Januari 2025.
Film ini dijadwalkan tayang perdana mulai 29 Januari 2025 di bioskop tanah air.
Lagu Cinta untuk Mama adalah karya sutradara Hasto Broto.
Adapun naskahnya ditulis Peter Taslim.
Berikut sinopsis selengkapnya.
Baca Juga: Sinopsis Film Perayaan Mati Rasa, Film Keluarga Tayang 29 Januari 2025
Sinopsis Film 'Lagu Cinta untuk Mama'
Film dengan genre drama ini menceritakan kisah cinta antara Indira dan Krisna.
Krisna adalah pemuda dari keluarga kaya yang baru pulang dari sekolah luar negeri.
Krisna jatuh hati pada pandang pertama saat melihat Indira, penyanyi di cafe milik keluarganya.