5 Ciri-ciri Buah Rambutan Manis yang Nikmat dan Kaya Akan Gizi

31 Januari 2025 23:59 WIB
Manfaat rambutan
Manfaat rambutan ( Freepik)

Sonora.ID – Berikut ulasan selengkapnya mengenai “5 Ciri-ciri Buah Rambutan yang Nikmat dan Kaya Akan Gizi”.

Musim rambutan telah tiba. Kenali ciri-ciri rambutan manis agar tak salah pilih.

Rambutan atau Nephelium lappaceum merupakan buah asli Asia Tenggara, termasuk Indonesia.

Tanaman ini menghasilkan buah kecil dengan kulit kemerahan dan kasar yang ditutupi duri atau rambut.

Mengutip Health, secara teknis, rambutan tergolong dalam kelompok buah beri. Buah ini berair, manis, dan sedikit asam karena kandungan vitamin C nya yang tinggi.

Berikut ciri-ciri rambutan yang manis. Jadikan sebagai panduan saat memilih.

Baca Juga: 4 Ciri Gen Alpha Alami Overstimulasi Digital, Perhatikan Baik-Baik

1. Duri atau rambut tidak kering

Rambut pada kulit buah jadi indikasi kematangan. Pilih rambutan segar dengan warna rambut yang cerah dan tidak kering.

Hindari buah dengan rambut yang cenderung kering atau terlihat layu.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm