Sonora.ID - Simak artikel ini untuk mengetahui kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 226 Kurikulum Merdeka dari buku English for Nusantara untuk SMP/MTs Kelas IX.
Kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 226 ini dapat digunakan sebagai acuan oleh siswa maupun orang tua ketika mendampingi dan memberikan petunjuk apabila anak kesulitan.
Namun agar dapat menguasai materi dengan baik, anak tetap diharapkan untuk mengerjakan tugasnya dengan kemampuan mereka sendiri terlebih dahulu.
Tak perlu berlama-lama, berikut kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 226 Kurikulum Merdeka.
1. The topic of the talk is ….
a. how to make a lantern
b. how to decorate a lantern
c. a special lantern made of plastic
d. made’s common lantern
Jawaban: C
2. Made used a plastic bottle probably because it was ….
a. easy to shape
b. easy to find
c. cheap
d. easy to decorate
Jawaban: B
3. What did Made do first in making the lantern?
a. He put a light bulb.
b. He hung the lantern.
c. He cut and shaped the plastic bottle.
d. He painted and decorated it.