Sonora.ID - Drama Korea My Dearest Nemesis telah tayang mulai tanggal 17 Februari 2025 yang lalu.
Drama ini adaptasi webcomic bertajuk Geunomeun Heukyeomryong karya Hyejinyang. Disutradarai oleh sutradara Lee Soo Hyun.
My Dearest Nemesis menceritakan tentang kisah cinta seorang pria dan wanita yang pertama kali bertemu lewat karakter game online mereka saat masih sekolah.
Enam belas tahun kemudian, mereka dipertemukan kembali di dunia nyata sebagai atasan dan bawahan.
Baca Juga: Link Nonton Variety Show Good Day G-Dragon dan Jadwal Tayangnya
Pemain Drama Korea My Dearest Nemesis
Link Drama Korea My Dearest Nemesis
Untuk menyaksikan drama My Dearest Nemesis, kamu bisa klik link nonton drama Korea di bawah ini.
Link Drama Korea My Dearest Nemesis
Jadwal Tayang Drama Korea My Dearest Nemesis
Demikianlah informasi mengenai drama Korea My Dearest Nemesis. Untuk informasi mengenai drama, serial, dan film lainnya, kamu bisa klik tautan di bawah ini.
Baca Juga: Link Nonton Drama Korea Melo Movie Lengkap dengan Jadwal Tayangnya
Baca artikel dan berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.