Tidak Hanya Iuran BPJS, Ini Sejumlah Tarif yang Meningkat di Tahun 2020

30 Oktober 2019 18:15 WIB
BPJS
BPJS ( https://www.tribunnews.com)

Tarif Tol

Beberapa ruas jalan tol akan mengalami kenaikan dalam menyesuaikan inflasi yang terjadi.

Hal tersebut sudah dikonfirmasi oleh Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT), Danang Parikesit, mengatakan bahwa kenaikan tarif tersebut berdasarkan perjanjian penguasaan jalan tol.

Hingga saat ini setidaknya sudah ada enam ruas jalan tol yang dikelola oleh JSMR yang dikabarkan akan mengalami kenaikan tarif.

Ruas tol yang dimaksud adalah ruas tol Palikanci, ruas tol Belmera, Tol Dalam Kota Cawang – Tomang – Pluit, Tol Surabaya – Gempol dan Kejapanan Gepol, Tol Jagorawi, dan ruas tol Jakarta – Tangerang.

Baca Juga: Usai Juarai MotorGP Australia 2019, Marquez Berpeluang Saingi Lorenzo

Sedangkan tol di bawah Grup Astra Infra juga akan mengalami peningkatan tarif di empat ruas jalan tol, yakni Jombang – Mojokerto, Semarang – Solo, Cikopo – Palimanan, dan Tangerang – Merak.

Cukai Rokok

Ditujukan untuk menekan konsumsi rokok, sekaligus menggenjot penerimaan, pemerintah mengesahkan tarif cukai hasil tembakau (CHT). Kebijakan ini juga akan berlaku pertanggal 1 Januari 2020 mendatang.

Dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) yang baru, kenaikan tarif di tahun 2020 sebesar 21,55%.

Sedangkan CHT Sigaret Keretek Mesin (SKM) naik sebesar 23,29%, Sigaret Putih Mesin (SPM) naik 29,95%, sedangkan Sigaret Keretek Tangan (SKT) naik sebesar 12,84%.

Baca Juga: Memasuki Musim Hujan, Penting Perhatikan Perawatan Bodi Mobil Anda

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm