Gunakan sesuatu di tangan Anda yang bisa menjadi isyarat atau pertanda
Gunakanlah sesuatu pada tangan Anda yang bisa menjadi pertanda atau pengingat agar Anda tidak meletakkan tangan Anda ke wajah.
Misalnya menggunakan sarung tangan berbahan tipis, atau menempelkan selotip berwarna di bagian jari Anda.
Baca Juga: 4 Mitos dan Hoax Soal Virus Corona, Salah Satunya DIY Handsanitaizer
Sibukkan tangan Anda dengan sesuatu yang halus dan tak mengganggu
Hal ini bisa membuat Anda tidak menyentuh wajah karena tangan Anda sudah memegang sesuatu yang lain.
Contohnya bisa dengan memainkan fidget spinner, atau semacam squishy.
Baca Juga: Dirut Sebut Keadaan 4 Pasien Corona di RSPI Sulianti Suroso Sudah Membaik
Buat catatan tempel berupa pengingat
Buat catatan didepan meja kantor Anda, di kamar Anda, dan dimana pun agar Anda selalu ingat untuk tidak menyentuh wajah Anda.
Selain itu Anda juga bisa meminta tolong kepada kerabat Anda untuk mengingatkan Anda ketika Anda memegang wajah.
Atau Anda bisa bermain dengan kerabat kerja Anda dengan cara tidak memegang wajah sebanyak mungkin.