- kenyal: ganti tepung serbaguna dengan tepung terigu bergluten tinggi
- tebal dan tidak terlalu renyah: bekukan adonan 30-60 menit sebelum dipanggang. Mentega akan memadat, sehingga adonan tak melebar saat dipanggang.
- berwarna cokelat: karamelisasi terjadi pada suhu 180 C, jadi Anda bisa memasang suhu oven sedikit lebih tinggi.
- seperti buatan toko: ganti mentega (butter) dengan shortening. Teksturnya menjadi lebih baik namun rasanya jadi kurang gurih. Agar seimbang rasanya, gunakan setengah mentega dan setengah shortening.
- berbentuk rapi: tambahkan 28 gram sirop jagung dan 28 gram gula pasir
- rasa jadi lebih pekat: dinginkan adonan minimal 24 jam sebelum dipanggang
Selamat mecoba!