Untuk WBP dan Keluarga, Lapas Kelas I Semarang Buka Layanan Kesehatan Gratis

23 Oktober 2020 20:00 WIB
Untuk WBP dan Keluarga, Lapas Kelas I Semarang Buka Layanan Kesehatan Gratis
Untuk WBP dan Keluarga, Lapas Kelas I Semarang Buka Layanan Kesehatan Gratis ( Tribunnews.com)

Ketua Tim Klinik Pratama Lapas Semarang, dr. Adhi Yustiawan menyampaikan bahwa pemeriksaan ini bertujuan selain memberikan pelayanan publik juga dalam rangka memperingati Hari Dharma Karyadhika tahun 2020 dan akan dilaksanakan secara berkelanjutan.

"Pemeriksaan ini dimulai dengan tensi darah, pemeriksaan kolesterol, pemeriksaan gula, pemeriksaan asam urat hingga pemeriksaan gigi," jelasnya.

Banyak dari keluarga narapidana yang ingin memeriksakan kesehatannya dan berharap mendapat pengobatan yang tepat. 

Baca Juga: Mahasiswa di Semarang Ciptakan Alat Pendeteksi Suhu dan Orang Tak Bermasker

Satu di antaranya Andi, keluarga WBP yang datang ke Lapas akan menitipkan makanan kepada WBP.

“Saya bersyukur, ternyata di Lapas ada pemeriksaan gratis untuk pengunjung, jadi kami tidak perlu repot-repot ke puskesmas, sekali jalan ke Lapas bisa sekalian periksa," ujarnya.

Tak hanya pengobatan gratis, Klinik Pratama Lapas Semarang juga memberikan vitamin kepada para pengunjung Lapas serta penyuluhan kesehatan dan Covid-19.

Baca Juga: Pelaku Penyelundupan Sabu-Sabu di Lapas Kedungpane Ditangkap

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm