Eyeshadow tenang
Meski membutuhkan ketegasan di mata, namun Anda tetap perlu menonjolkan mata Anda meski terhalang oleh kacamata.
Lagi pula kacamata juga membentuk bayangan yang membuat mata Anda cenderung lesu, maka gunakan eyeshadow yang terang.
Anda bisa tetap gunakan warna netral sepert coklat atau nude, namun kemudian tambahkan gliter di tengah kelopak mata Anda, namun jangan berlebihan.
Baca Juga: Tren Make Up Membuka Peluang Usaha Baru di Bidang Kecantikan
Highlighter
Penggunaan highlighter juga perlu pada tulang ppipi Anda sehingga bisa tetap menonjolkan bentuk wajah Anda.
Pasalnya, penggunaan kacamata sering kali menutup atau memudarkan bentuk wajah Anda sehingga highlighter diperlukan untuk mengembalikan kembali bentuk wajah tersebut.
Membentuk alis
Karena frame kacamata sering kali menutup bentuk mata dan alis, maka penting untuk mempertegas bentuk alis Anda.
Dengan demikian, Anda tetap terlihat memiliki mata yang tegas dan kuat meski menggunakan kacamata.
Baca Juga: Terungkap Identitas Laki-laki Mencurigakan di Malam Tewasnya Yodi Prabowo