Baca Juga: BPS: Masuk Kategori Tinggi, IPM Sulawesi Selatan Capai 71,93
Diketahui, Sulsel memiliki Sumber Daya Alam (SDM) yang luar biasa. Baik di bidang pertanian, perikanan maupun perkebunan. Olehnya itu, dengan penghargaan ini dapat menggaet para investor untuk berinvestasi di Sulsel.
"Pencapaian tersebut diharapkan menjadi satu nilai positif yang dapat menjadi magnet calon investor untuk berinvestasi di Sulsel," tutupnya.